APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

Indonesia

Review Scarlett Body Serum 7x Ceramide - Loving Series

Kualitas udara Jakarta yang buruk ternyata nggak hanya berpengaruh ke saluran pernafasan, ya? Organ tubuh lainnya juga berdampak sakit, loh! Suamiku gerd-nya jadi sering kambuh belakangan ini. Aku awalnya nggak percaya kalau itu pengaruh polusi, sampai Dokter yang bilang sendiri. Teman pembaca ada yang mengalami kayak suamiku, nggak? Atau merasakan dampak yang kayak aku gini...
Indonesia

Review Teratu Pore Refining & Multibiome Acne Serum

Pejuang jerawat, mari rapatkan barisan! Karena aku mau #RacuninSkincare lokal baru untuk mengatasi permasalahan kulit berminyak, berkomedo, berjerawat, dan kawan-kawannya. Selain hero ingredients-nya yang bagus sampai bisa digunakan oleh Ibu hamil dan menyusui, spesial dari serum ini adalah teksturnya. Nggak kayak serum kebanyakan, deh!
Indonesia

Cek Resiko Kesehatan Sejak Dini di Situs My Health Risk Score

Tanggal 13 April kemarin aku menghadiri ulang tahun Sinarmas MSIG Life yang ke-38 di Wyl's Kitchen Veranda Hotel, Jakarta Selatan. Walaupun acaranya berlangsung saat puasa tetapi rangkaian kegiatannya seru dan insightful serta menambah wawasan khususnya dibidang kesehatan. Teman-teman pembaca yang mau ikutan mengecek resiko kesehatan dengan mudah dan gratis, simak postinganku sampai selesai, ya! 😙
Indonesia

Hero ingredients dengan time release technology dari 20mefree worth it untuk dicoba

Satu lagi local skincare yang patut dikepoin pemilik kulit berminyak dan berjerawat (kayak aku gini) tapi lagi butuh juga khasiat yang bisa mencerahkan wajah menjelang hari raya Idul Fitri. Nih.. nih... aku bisikin detail review Brightening Serum Licorice MeFree di bawah. Baca sampai habis untuk referensi lengkapnya, ya! Disamping punya khasiat yang aku sebutkan barusan, dia juga minim ingredients dan aman untuk kulit sensitif. Seems promising, kan?
Indonesia

4 Shades Terbaru barenbliss Cherry Makes Cheerful Lip Velvet

Akhir Februari kemarin, Pak Presiden sudah mencabut aturan mewajibkan masker di luar ruangan. Yay! Ini yang aku nanti-nanti, bisa mejeng lagi pakai gincu favorit. Salah satu lip product yang pengen banget aku (((pamerin))) adalah shades terbarunya barenbliss Cherry Makes Cheerful Lip Velvet. 6 shades warna yang sebelumnya sudah released cenderung lebih cerah dan punya nuansa warna yang cool, 4 shades barunya ini cenderung ke warna merah kecoklatan yang warm. Siapa yang sudah nggak sabar lihat reviewnya?
Indonesia

Rangkaian Skincare FAV Beauty untuk Mencerahkan Wajah dan Memudarkan Bekas Jerawat

Di akhir tahun 2022 kemarin aku mengalami breakout parah. Stress dan kelelahan sepertinya jadi faktor paling besar yang bikin jerawat dan beruntusan keluar semua. Syukurnya sekarang, di bulan kedua 2023, kondisi wajahku sudah jauh membaik. Konsentrasiku sekarang adalah menghilangkan bekas jerawat kemerahan dan juga yang menghitam. Aku sendiri masih belum terlalu paham perbedaan bekas jerawat PIE dan PIH. Tapi... aku paham banget obat paling manjur untuk mengatasi bekas jerawatku adalah skincare dengan kandungan niacinamide.
Indonesia

Teknik Double Cleansing Menggunakan Wardah Perfect Bright Micellar Water dan Jelly Facial Foam

"Gue mah jarang pakai make up, jadi nggak ribet tiap bersihin muka, cuma pakai facial wash ajah, beres!" Hei, Kisanak! Memangnya tiap kerja atau beraktivitas di luar rumah, Anda tidak menggunakan sunscreen? Kalau pakai sunscreen, double cleansing adalah suatu kewajiban, dong... kenapa begitu?
Indonesia

Review dan Cara Pakai Scarlett Skin Smoothing Retinol Serum

Wanita ketika sudah menginjak usia kepala tiga rata-rata akan pusing mikirin skincare, "harus pakai skincare anti-aging agar kulit wajah jauh-jauh dari kerutan dan garis halus, ya!" Ceunahhh... Apa kabar aku, ya? Tahun ini sudah menginjak usia 35 tahun tapi masih saja berkutat sama masalah jerawat. 😭 Pengennya, sih, bisa fokus pakai retinol biar kayak orang-orang yang kulitnya licin bin mulusss.
Indonesia

Review Scarlett 7X Ceramide Moisturizer di Kulit Berminyak dan Berjerawat

Pakai moisturizer biar kulitnya lembab ❌
Pakai Moisturizer biar kulitnya kayak Song Jong Ki Oppa ✅

Hahahahaha... boleh dong ngarep? Gara-gara Scarlett pakai Song Jong Ki Oppa sebagai BA (Brand Ambassador), kita yang kulitnya bagaikan tatakan cangkir ini jadi berharap. Nggak menutup kemungkinan, kan? Di mana ada ikhtiar, di situ ada jalan #LOL #TetapOptimis
Indonesia

Perempuan Indonesia VS Teknologi in AWS Girls' Tech Day Event

Sejak memutuskan resign dan mengambil jeda karir/career gap dua tahun lalu, aku mulai belajar banyak hal, dari digital marketing sampai pemrograman, melalui kursus singkat sampai kursus resmi berskala internasional. Dari banyak pelatihan yang aku ikuti, ternyata keminatanku memang tidak jauh-jauh dari bidang teknologi. Tech is fun!
Indonesia

Review Teratu Beauty UV Protect Moist Sunscreen SPF 30 PA++++

Dari pegalamanku memilih sunscreen yang aman untuk kulit berjerawat, memang nggak banyak opsi di luaran sana, tapi.... kalau nggak pakai sunscreen, jerawat malah tambah banyak. Sungguh dilema~ jadi fokusku sekarang dalam memilih sunscreen adalah: nyaman di kulit, membantu mengurangi jerawat dan bekasnya atau minimal tidak menambah jerawat baru, dan harganya harus terjangkau!
Indonesia

Review Sulwhasoo First Care Activating Serum

Di umur berapa kalian concern sama skincare anti-aging? Aku pribadi sebenarnya nggak mematok umur sekian harus pakai skincare anti-aging dengan kandungan tertentu. Karena untuk kulit sensitif kayak aku gini, beberapa active ingredients justru bikin kulit reaktif, jadi purging, kemerahan, atau panas dan gatal-gatal. Tapi gimana kalau aku pakai skincare anti-aging yang tidak hanya bisa mengurangi kerutan, tapi juga cocok untuk kulit sensitif? Kenalin, nih...
Central Java, Indonesia

Berburu Oleh-oleh Khas Solo, Mulai dari Makanan sampai Kerajinan Tangan

Solo atau yang disebut juga dengan Surakarta merupakan salah satu wilayah di Jawa Tengah. Dalam hal pariwisata, Kota Solo terkenal menyimpan berbagai kuliner menggoyang lidah dan banyak menjadi langganan para Pejabat. Contohnya aja Sate Buntel Mbok Galak, Warung Selat Mbak Lis, Soto Gading, Tengkleng Bu Edy, sampai Nasi Liwet Wongso Lemu. Aduhhhh~ nyebutinnya aja udah bikin ngiler nggak, sih? 😋
Lombok, West Nusa Tenggara, Indonesia

Rekomendasi 7 Tempat Wisata di Lombok yang Lagi Hits!

Kalau temen-temen travel blogger tahu aku belum pernah ke Lombok, bakal diejek nggak ya? Hehehe... Walaupun belum pernah kesana, mimpi dulu sambil bikin check-list tempat wisata mana aja yang bakal aku kunjungi, boleh dongs? Karena selain Bali, Lombok tuh punya keindahan sendiri yang nggak boleh di-skip. Apalagi sekarang makin mudah ke Lombok karena ada penerbangan langsung. Tinggal pencet-pencet HP, terus beli tiket pesawat Jakarta Lombok di Traveloka. So easy, kan? Next, cari budget dan waktunya aja deh. 😁
Indonesia

Review Bioderma Sebium Gel Moussant Actif, Sabun Wajah untuk Kulit Berminyak & Berjerawat

Biodera is one of skincare brand that I'm proud of and be happy to review about. Cinta banget sama jajaran facial wash mereka! Tiap aku kepengen coba facial wash lain, pasti patokannya aku mau mirip kayak produk-produknya bioderma. Hihihiii~ hampir semua produk pembersih wajah Bioderma sudah aku pakai, kecuali yang akan aku review ini, nih... Bioderma Sebium Gel Moussant Actif.
Indonesia

Review Scarlett Shampoo & Conditioner untuk Rambut Lepek dan Berketombe

Ternyata bukan cuma produk skincare dan body Care Scarlett yang bikin aku terkejut terheran-heran. Apakah kalian pernah coba Scarlett shampoo dan conditioner? Aku yang awalnya skeptis, "ahhh paling shampoo dan conditionernya menang wangi doang!." jadi optimis, loh! "Ini kenapa nggak coba dari dulu, ya... kemana ini ketombe? Kemana ini rambut lepek? Kok bye semua" 😭 *ceritanya terharu*
Indonesia

Review Colorkey Soft Matte Lip Cream, Transferproof di Masker Seharian!

Selama pandemi kalau kalian ke luar terus make up-an tetap pakai lipstik nggak, sih? Aku jarang banget, agak malas yah, mana hidung dan mulut ketutupan masker, kan? Belum lagi kalau lipstiknya nempel-nempel ke masker. Tapi emang kebanyakan lipstik yang aku punya nggak transferproof, sih... sampai aku disuruh cobain local brand satu ini.
Indonesia

Rekomendasi Skincare Brand Lokal yang Wajib Kamu Miliki

Dua tahun belakangan aku lebih sering review skincare lokal dibanding skincare luar, karena ya sudah secanggih itu skincare-skincare kita, kan? Rak skincare aku aja isinya 90% produk lokal semua. Kalian juga gitu nggak? Hehehee... nah, dari sekian local skincare yang sudah aku coba, aku mau kasih rekomendasi brand mana aja nih yang bagus dan wajib kamu punya!
Indonesia

Mulsk Beauty, Sarung Bantal Sutra untuk Perawatan Kulit & Rambut

Aku dulu mengira bahan sutra itu mahal karena proses mendapatkannya lebih sulit dibanding material kain lainnya. Ternyata selain faktor itu, sutra punya banyak manfaat yang baik untuk rambut dan juga kulit ketika dikenakan. Wahhh... kebayang deh ya kenapa dress sutra itu bisa sangat mahal harganya. Sebelum punya dress sutra, aku mau nyicil dulu nih punya Mulsk Beauty, sarung bantal sutra yang terbuat 100% mulberry silk! Xixixixi~