APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

Sun Chlorella, Solusi Cantik dan Sehat dari Dalam

Cara masing-masing orang menjaga kesehatan sangat beragam. Ada yang konsen sama diet dengan menjaga pola makan / mengatur jenis makanan tertentu untuk dikonsumsi. Ada yang lebih memilih olahraga seperti yoga, gym, atau body building. Pun ada yang memilih keduanya, menjaga pola makan ketat sambil rutin berolahraga. Kalau ditanya, "saya ada di sebelah mana? Diet sehat atau olahraga rutin atau keduanya?" Saya pilih keduanya, tapi... saya masih ragu menyebut diri sendiri sebagai pelaku healthy lifestyle yang baik karena masih belum disiplin melakukan keduanya. Hahaha.

My Favorite L'OREAL Paris True Match Foundation

Dalam penggunaan complexion seperti base makeup, foundation, dan bedak, saya termasuk pengguna yang irit. Saya kurang cocok menggunakan foundation/bedak berlapis-lapis. Yah, maksimal paling hanya 2 layer foundation + concealer, ditambah sedikit bedak tabur/bedak padat yang dioles menggunakan kabuki brush agar tidak terlalu kelihatan berminyak. Makanya Foundation dan bedak saya lama banget habisnya (kecuali concealer sering dipakai buat nutupi bekas jerawat).

L'OREAL White Perfect Clinical, A New Holy Grail Whitening Cream?

Puasa kemarin, saat orang-orang ribet milihin baju baru mana yang mau dipakai Lebaran, saya malah ribet mikirin gimana caranya bikin jerawat dan bekas-bekasnya tersamarkan. Yes, the struggle is real for acne fighters! Kalau masalah nutupi jerawat pakai makeup, mah, gampang. Ke mall aja saya pakai makeup, apalagi silaturahmi ke rumah saudara?